Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Opini

Opini; Covid19 Mempengaruhi Kesehatan Pelajar

  Ahmad Sultoni Di awal tahun 2020 global dihebohkan dengan munculnya covid–19 yang menjadi pandemi global hingga saat ini. Dalam hal ini organisasi kesehatan dunia (WHO) telah melakukan survei tentang kesehatan global dalam kondisi pandemi saat ini.  Hal ini sudah kita ketahui bersama bahwa pandemi covid 19 sangat berpengaruh terhadap kesehatan bahkan sangat berpengaruh pada sistem pendidikan kita saat ini.  Kalau dilihat dari Asian Development Bank (ADB) mencatat indeks kesehatan (Wellness Index) indonesia memiliki skor 57,70. Di Asian Tenggara, lebih baik dibandingkan Kamboja, Laos, Myanmar, dan Filipina, kendati demikian, indeks Kesehatan Indonesia masih berada dibawah Malaysia, Singgapura, thailand dan Vietnam (Dimas jarot Bayu). Ketika kita berbicara tentang pendidikan maka tak lepas dari kata pelajar itu sendiri, yang dimana pandemi covid 19 sangat mempengaruhi keadaan kesehatan para pelajar akan tetapi, yang menjadi faktor utama yang mempengaruhi kesehatan pada pelajar ialah ku